Home / Tak Berkategori

Selasa, 16 November 2021 - 05:57 WIB

Wakapolsek Kota besi Pimpin Apel Serah Terima Piket Jaga.

 

Sinarrayanews.com | Kotim – Wakapolsek  Kota besi Ipda Dadang Kohinor melaksanakan Apel Serah Terima Piket Fungsi.

Disamping untuk mengecek keberadaaan anggota, serah terima tersebut juga untuk meningkatkan disiplin dan tata tertib anggota dalam melaksanakan tugas, serta mengoptimalkan dalam pengamanan Mako sekaligus memberikan pelayanan kepada masyarakat. Senin,(15/11/2021).

Kapolsek Kota Besi IPTU Kusean Afandi, S.H mengatakan, “Serah terima tugas jaga ini, dilakukan setiap harinya yang harus di ikuti oleh seluruh masing-masing satuan fungsi,” katanya.

Serah terima tugas apel penjagaan dan piket fungsi dalam rangka cek kesiap siagaan personil, sebelum melaksanaan tugas dan diikuti oleh seluruh personil petugas jaga lama dan petugas jaga baru.

Lebih lanjut, Kapolsek Kota besi menjelaskan, kegiatan apel tersebut untuk mengecek kelengkapan anggota, serta kedisiplinan anggota dalam menjalankan tugas serta menghadapi Adaptasi Kebiasaan Baru. ( Kapolsek)

READ  Bhabinkamtibmas Bagikan Masker Kepada Warga Binaannya

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Petugas Piket Polsek Maliku ajak Warga Masyarakat Jaga Sitkamtibmas

Tak Berkategori

Tuntaskan Pandemi Polsek Maliku Disiplinkan Prokes Covid-19

Tak Berkategori

Cegah terjadinya kejahatan jalanan dan premanisme Satsamapta laks Blue Light Patroll

Tak Berkategori

Bhabinkamtibmas desa Talio Bripka Muliyadi sosialisasi Karhutla di desa binaannya

Tak Berkategori

Menjaga silahturahmi Bhabinkamtibmas Food Estate menyambangi warga yang berada di sawah Polres pulang pisau Anggota Bhabinkamtibmas Food estate Polsek Pandih Batu, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, Bripda Achmad Fauzi dan rekan lainnya melaksanakan kegiatan Sambang ke masyarakat warga desa Sanggang dan menghimbau masyarakat desa Sanggang agar tidak membakar hutan dan lahan Dalam kesempatan tersebut Personel Bhabinkamtibmas juga menyampaikan masalah keamanan di desa Sanggang agar selalu tetap aman dan kondusif, Minggu (26/02/2023). Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K., melalui Kasat Binmas Polres Pulang Pisau Iptu Ujang Kustarman menuturkan, Anggota Bhabinkamtibmas Food estate selalu memotivasi warga desanya untuk tetap semangat dalam bekerja dan selalu menjaga kesehatan Personel juga menyampaikan agar tidak adanya pembakaran lahan yang ada di Wilkum Polsek pandih batu “Warga Berharap dengan kehadiran Anggota Bhabinkamtibmas, Masyarakat merasa aman.

Tak Berkategori

FAKSI : Stop Penyiksaan Tahanan di Aceh

Tak Berkategori

Warga Tolak Menyetrum dan Mebom Ikan

Tak Berkategori

Rutin Personel Satpolairud Polres Pulang Pisau Laksanakan Himbauan Prokes Covid-19