Home / Tak Berkategori

Minggu, 14 November 2021 - 11:09 WIB

Personil Polsek Sebangau Kuala Sampaikan Prokes Kepada Para Pemuda

Sinarrayanews.com  – Polres Pulang Pisau- Polsek sebangau kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalimantan Tengah pencegahan Covid-19 terus di lakukan Polsek Sebangau dengan  Melaksanakan Operasi Yustisi, Minggu (14/11/2021) Pagi.

Sasaran Operasi Yustisi, kegiatan ini di laksanakan sebagai upaya mengoptimalkan Penanganan covid-19 di tengah masyarakat untuk pengendalian dan penyebaran covid-19, Kegiatan ini setiap hari di laksanakan untuk menekan angka penyebaran covid-19, Salah satu caranya adalah menghimbau dan meningkatkan kedisiplinan warga terhadap protokol kesehatan.

Kapolres Pulang Pisau AKBP. Kurniawan Hartono S.I.K., melalui Kapolsek sebangau kuala Ipda Suwanto, S.Sos. menyampaikan Salah satu fokus utama dalam operasi yustisi adalah dengan melakukan Himbauan protokol kesehatan kepada warga pengguna jalan yang melintas salah satunya dengan menggunakan masker, jauh dekat wajib menggunakan masker “tambahnya.

”Bila kami dapati masih ada warga masyarakat yang tidak menggunakan masker maka kami akan berikan teguran humanis, pemahaman tentang protokol kesehatan dan memberi kan masker gratis. Kami berharap dengan adanya operasi Yustisi secara rutin dapat menekan angka penyebaran covid-19, semakin meningkatnya kesadaran dan kedisiplinan masyarakat untuk mematuhi protokol kesehatan akan dapat memutus mata rantai covid-19″ tutup Ipda Suwanto. (R.A.W 37)

READ  Anggota Sabhara melaksanakan sambang warga sampai pesan kamtibmas

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Polsek Maliku Melaksanakan Patroli Malam dilingkungan Pertokoan Kecamatan Maliku

Tak Berkategori

Pastikan berjalan aman, Babinsa Bangil Kawal Dan Sukseskan Vaksinasi

Tak Berkategori

Polsek Maliku Optimalkan Kedisiplinan Dinas

Tak Berkategori

Cegah covid-19 Personel Polsek Maliku kembali laksanakan Maskerisasi dan pendisiplinan protokol kesehatan covid-19

Tak Berkategori

Personil Sat Binmas Polres Pulang Pisau selalu mengingatkan untuk mematuhi Protokol kesehatan.

Tak Berkategori

Ajak Warga Patuhi Protokol Kesehatan yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas

Tak Berkategori

Kepatuhan PROKES Sat Binmas Polres Pulang Pisau Sosialisasi

Tak Berkategori

Mendukung UMKM Polsek Pandih Batu Sambangi Masyarakat.