Home / Tak Berkategori

Selasa, 28 Juni 2022 - 12:17 WIB

Ini Yang Wajib Dilakukan Personel Polsek Banama Tingang Sebelum Memasuki Mako

Polres Pulang Pisau – Cegah terjadinya penularan dan penyebaran wabah Virus Corona / Covid – 19 dilingkunganya Personil Polsek Banama Tingang, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng selalu lakukan upaya pencegahan yaitu dengan melaksanakan protokol kesehatan diri terlebih dahulu sebelum melaksanakan kegiatan rutinya. Seperti yang dilakukan pada hari ini sebelum laksanakan tugas personil Polsek Banama Tingang diwajibkan terlebih dahulu Mencuci tangan, Menggunakan Masker, dan diperiksa suhu tubuhnya oleh kanit provos Polsek Banama Tingang Aipda Candra yang dalam hal ini fungsinya merupakan fungsi pengawasan terhadap Anggota, Goha, Kec. Banama Tingang, Kabupaten Pulang Pisau, Kalteng, Selasa, 28/06/2022), Pagi.

Kapolres Pulang Pisau AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K. Melalui Kapolsek Banama Tingang Ipda Abi Wahyu Prasetyo,S.Tr.K menyampaikan, Kegiatan tersebut merupakan upaya personel Polsek Banama Tingang dalam menjaga kesehatan diri ataupun kesehatan di lingkungan sekitar sebelum turun ke tangah masyarakat dalam melaksanakan tugas sehari-hari sebagai pelindung dan pengayom masyarakat serta upaya Polsek Banama Tingang dalam memutus mata rantai penyebaran dari virus Corona / Covid-19 yang saat ini makin mewabah.

“Karena sebagai anggota yang sehari-hari bertatap muka memberikan himbauan kepada masyarakat untuk menjaga kesehatan, kebersihan dan pemahaman mengenai bahaya Virus Corona(Covid-19) anggota itu sendiri harus memberikan contoh yang baik terlebih dahulu. jangan justru anggota itu sendiri yang mengabaikan apa yang sudah di sampaikannya sehari-hari” Ungkap Ipda Abi. (DTN Regan)

READ  Bhabinkamtibmas Bagikan Masker Geratis Kapada masyarakat Untuk menekan Penyebaran Covid-19

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Cegah Tindak Kriminalitas, Polsek Sebangau Kuala Gelar Patroli Pada Jam Rawan Diwilayahnya.

Tak Berkategori

Disela Sela Patroli Anggota Satpolairud Berikan Edukasi Larangan Karhutla Kepada Nelayan Tradisional

Tak Berkategori

Berikan Himbauan Secara Humanis Kepada Pengendara Untuk Kamseltibcar Lantas Melalui Penling

Tak Berkategori

Ini cara rutin polsek banting dalam mencegah Penambangan Liar.

Tak Berkategori

Tak henti hentinya Anggota Satpolairud Datangi Masyarakat Pesisir Ajak Stop Karhutla

Tak Berkategori

Kapolsek Sungai Sampit Apresiasi Masyarakat Tetap Antusias Ikuti Vaksinasi Covid-19

Tak Berkategori

Polsek Sebangau Kuala Lakukan Patroli Pada Malam Hari Agar Masyarakat Tetap Patuhi Protokol Kesehatan.

Tak Berkategori

Untuk cegah KARHUTLA, Personil Sat Binmas Sosialisasi dan berikan himbauan