Home / Tak Berkategori

Kamis, 4 November 2021 - 11:30 WIB

Imbauan Larangan Membuang Puntung Rokok Yang Masih Berapi

 

Sinarrayanews.com || Kotim (04/11/2021) – Wakapolsek Pulau Hanaut Jajaran Polres Kotim Polda Kalteng, yang tergabung Team Karhutla menyampaikan Imbauan larangan membuang puntung rokok yang masih berapi kepada warga yang mencari rumput untuk makanan ternaknya diwilayah Kecamatan Pulau Hanaut, Kabupaten Kotim, Provinsi Kalteng.

Dalam rangka mengantisipasi terjadinya kebakaran Hutan dan Lahan yang diakibatkan oleh kelalaian manusia Wakapolsek bersama Team karhutla Kecamatan memberikan imbauan agar selalu menjaga lahannya dengan sering mencek ke lokasi lahannya yang sudah ditebas menjadi kering agar tidak terbakar

Dengan dilaksanakan Himbauan tersebut diharapkan warga bisa menyadari dampak dari terjadinya kebakaran Hutan dan lahan terutama bagi kesehatan

Kapolres Kotim AKBP Abdoel Harris Jakin S.I.K, M.Si melalui Kapolsek Pulau Hanaut IPTU Achmad Sobari ,SH menjelaskan kegiatan Himbauan tentang Larangan membuang puntung rokok yang masih berapi untuk menghindari terjadinya kebakaran Hutan dan Lahan, ujarnya. ( Hanaut 01)

READ  Gunakan Peraga Prokes Anggota Satpolairud Ajak jaga Jarak Saat Berbelanja

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Wujudkan situasi Kamtibmas, Sat Samapta Patroli Stasioner sasaran obvit Lembaga Negara

Tak Berkategori

Cek ketersediaan BBM, Personil Polsek Jabiren Raya Patroli Sambang Ke SPBU

Tak Berkategori

Cegah karhutla Personil Polsek Sebangau Kuala sosialisasi Maklumat Kapolda Kalteng.

Tak Berkategori

Dugaan Pungutan Liar Merajalela Di Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional ( BPJN ) Jatim 2 Divisi Perijinan.

Tak Berkategori

Tak kenal lelah Polsek Maliku laksanakan Maskerisasi dan Imbauan Prokes

Tak Berkategori

Bhabinkamtibmas cek sekat kanal dan Himbauan cegah Karhutla

Tak Berkategori

Patroli Dialogis Bhabinkamtibmas Food Estate Sampaikan Himbauan Prokes Pada Warga

Tak Berkategori

Guna Mencegah Penyebaran Covid 19 Bripka Mulyadi memberi himbauan kepada masyarakat diDesa Talio muara