Home / Tak Berkategori

Rabu, 22 Desember 2021 - 09:01 WIB

HOTEL MERPATI AKAN SELEKTIF MENERIMA TAMU MENGINAP, ANAK DI BAWAH UMUR AKAN DITOLAK

 

Pontianak, Sinarrayanews.com || Manager hotel Merpati Iskandar memastikan tak akan melayani tamu hotel dibawah umur 20 tahun.

“Kami sudah berkomitmen, tamu yang kami layani hanya umur diatas 20 tahun keatas”, ungkap Iskandar menjawab pertanyaan wartawan Rabu (22/12) terkait maraknya razia hotel mendapatkan anak dibawah umur menginap di kamar hotel bersama seseorang berlain jenis.

“Kami sudah pesankan kebagian reception hotel, lihat KTP mereka, kalau ada tamu hotel umurnya dibawah 20 tahun ditolak saja”, ungkap Iskandar.

Iskandar mengungkapkan untuk menjaga hal hal yang tak diinginkan pihaknya sudah bekerjama dengan pihak kepolisian dan KPAI Kalbar.

“Kami akan berusaha memberi pelayanan maksimal yang terbaik bagi tamu hotel. Kami juga kan harus menjaga nama baik hotel kami”, papar Iskandar.

Penerapan aturan yang tegas ini menurut Iskandar, belajar dari kasus sebelumnya yang pernah terjadi. “Oleh sebab itu kami tidak mau lagi terjadi hal yang sama”, jelasnya.(Zainul Irwansyah/Perwakilan Kalbar)

READ  Upaya Cegah Terjadinya Karhutla, Bhabinkamtibmas Polsek Jabiren Raya Sosialisasikan Sanksi Pidana Pelaku Karhutla

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Personil Polsek Maliku Sampaikan Larangan Karhutla Kepada Masyarakat

Tak Berkategori

Pastikan aman pada pemukiman penduduk sat samapta lakukan pengecekan secara berkala

Tak Berkategori

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Tak Berkategori

Sosialisasi Satgas Saber Pungli, yang di lakukan Polsek Kahayan Kuala guna cegah terjadinya pungutan biaya yang tak resmi.

Tak Berkategori

Saat melaksanakan Patroli Dialogis petugas berikan himbauan Kamtibmas ke pedagang di pasar tradisional

Tak Berkategori

Cegah covid-19 internal Polsek Maliku ini yang dilakukan Kanit Provost

Tak Berkategori

Bhabinkamtibmas laksanakan Himbauan Desa Binaan

Tak Berkategori

Personel Polsek Pandih Batu Rutin Gelar Kegiatan Kegiatan Patroli Malam