Home / Tak Berkategori

Minggu, 19 November 2023 - 17:41 WIB

Edukasi Larangan Karhutla Sambangi Masyarakat Pesisir

Polres Pulang Pisau Dalam upaya mencegah terjadinya kebakaran hutan dan lahan personel Satpolairud Polres Pulang Pisau , Polda Kalteng Bripka Andi memberikan sosialisasi larangan karhutla kepada masyarakat di bantaran Das Kahayan.

Anggota Satpolairud Polres Pulang Pisau juga menyampaikan kepada masyarakat yang tinggal di bantaran Das Kahayan terkait Pandemi COVID-19 menuju Endemi agar masyarakat tetap waspada dan selalu mentaati protokol kesehatan seperti yang sudah di anjurkan oleh pemerintah, Minggu ( 19 / 11 / 2023 ) Pagi.

Kapolres Pulpis AKBP Mada Ramadita, S.I.K., Melalui Kasat Polairud AKP Jaka Waluya, S.H menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk menghadapi musim kemarau yang akan datang dengan fokus utama dari kegiatan ini untuk menumbuhkan kesadaran dari masyarakat supaya tidak membakar hutan dan lahan di saat musim kemarau nanti apapun alasannya.

“mari kita jaga lingkungan kita agar orang-orang yang kita sayangi tidak terkena dampaknya apalagi dengan situasi pandemi Covid-19 yang saat ini sedang kita alamai jangan sampai akibat dari kebakaran hutan dan lahan tersebut malah memperburuk keadaan kita sekarang,” Tutur Akp Jaka.

READ  Personel Polsek Sebangau Kuala laks giat Monitoring Harga Sembako Di toko maupun kios sekitar kecamatan Sebangau Kuala

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Polsek Maliku Monitoring Keamanan Lingkungan Obyek Vital Perbankan saat Jam Rawan.

Tak Berkategori

Pandemi Belum Berakhir Personel Polsek Banama Tingang Berikan Pemahaman Protokol Kesehatan Kepada Masyarakat

Tak Berkategori

Sambang ke Masyarakat, Personel Polsek Maliku Lakukan Sosialisasi dan Imbauan

Tak Berkategori

Ciptkan Kamtibmas Aman Dan Kondusif, Tim UKL Polres Kotim Gelar KRYD

Tak Berkategori

Ini yang di sampaikan saat patroli di Bank BRI Unit Maliku

Tak Berkategori

Antusias Warga Dusun Sasak Bantu Satgas Opster TNI Kodim Sambas Laksanakan Cor Jalan Rabat Beton

Tak Berkategori

Tekan penyebaran virus Covid 19, Sat samapta tingkatkan Prokes di Lingkungan Obvitnas

Tak Berkategori

Ternyata Ini Yang Dilakukan Bripka Andi Tekan Hotspot