Home / TNI-POLRI

Senin, 8 November 2021 - 10:50 WIB

Bhabinkamtibmas Memberikan Edukasi Kepada Warga Desa Sebangau Permai Terkait Virus Covid-19

 

Sinarrayanews.com – Polres Pulang Pisau – Personel Polsek Sebangau Kuala, Polres Pulang Pisau, Polda Kalteng, berikan himbauan tentang protokol kesehatan Kepada warga. Minggu (07/11/2021) malam.

Kapolres Pulang Pisau, AKBP Kurniawan Hartono, S.I.K melalui Kapolsek Sebangau Kuala Ipda Suwanto, S.Sos. Menyampaikan agar terus berikan himbauan maupun sosialisasi tentang pencegahan dan aturan pemerintah tentang protokol kesehatan guna mencegah rantai virus covid 19 khususnya di wilkum Sektor Sebangau Kuala, sehingga tetap terciptanya situasi yang aman dan kondusif.

Kegiatan tersebut dilaksanakan agar mencegah rantai penyebaran virus covid 19 di sekitaran Kecamatan Sebangau Kuala.

“Hal ini dilakukan agar menyadarkan warga dalam menjaga kesehatan di masa pandemi virus covid 19 yang masih mewabah dan menghimbau tentang 5M yaitu Menjaga Jarak, Memasang Masker, Mencuci tangan, Menghindari Kerumunan dan Mengurangi Mobilitas.” Tutup Kapolsek (R.A.W 37)

READ  Cegah Kriminalitas, Personil Polsek Kahayan Tengah Laks KRYD

Share :

Baca Juga

Berita Popular

KLUSTER PENDIDIKAN PROGRAM KBN PASMAR 3 LAKSANAKAN EDUKASI BELA NEGARA

Berita Popular

Korem 081/DSJ Gelar Salat Idul Adha 1444 H/2023 M

Berita Popular

Dandim 0817/Gresik Pimpin Rakor, Demi Keamanan dan Kelancaran Kunker Kasad dan Danpusterad ke Wilayah Teritorial Kabupaten Gresik

Berita Popular

Dengan Gerak Cepat, Tersangka Curanmor di Pamekasan Berhasil Diamankan Polisi

Berita Popular

Kreatif dan Unik, Posyan Polresta Mojokerto Dengan Superhero Shazam “ It’s All About Family”

Berita Utama

Kasrem 072/Pamungkas Hadiri Pengantaran Presiden RI di Bandara Adisutjipto

Artikel

Antisipasi karhutla, Personil Sat Binmas Gencar Berikan Himbauan dan sosialisasi kepada warga pencari Ikan

Berita Popular

Dandim 1208/Sambas Pimpin Apel Gelar Pasukan Dalam Rangka Kesiapan Pengamanan Pemilu Serentak Tahun 2024 Secara Virtual