Home / Tak Berkategori

Sabtu, 16 Maret 2024 - 17:32 WIB

Antisipasi Balap Liar Selama Bulan Suci Ramadhan Polres Pulang Pisau Intensifkan Patroli

 

Pulang Pisau – Untuk mengantisipasi balap liar selama Bulan suci Ramadhan, Polres Pulang Pisau mengintensifkan patroli baik pada malam dan subuh, Sabtu (16/03/2024).

Dalam patroli ini, personel Satlantas dan Sat Samapta dalam patrolinya menyasar remaja di sejumlah Jalan yang sering digunakan balap liar pada saat bulan suci Ramadhan.

Dikonfirmasi kegiatan tersebut, Kapolres Pulang Pisau AKBP Mada Ramadita, S.I.K., mengatakan sebagai wujud pelayanan prima serta menjaga situasi kamtibmas selama Bulan Suci Ramadhan agar tetap kondusif salah satunya dengan meningkatkan kegiatan patroli, termasuk pada saat malam hari dan subuh.

Tujuan dari patroli ini adalah untuk memantau dan mengawasi aktivitas masyarakat, serta memberikan edukasi dan penegakan hukum kepada mereka yang melanggar aturan, ungkapnya.

“Mari kita sama-sama menjaga keamanan dan keselamatan bersama demi terwujudnya Kabupaten Pulang Pisau yang aman dan kondusif. Sambut bulan Suci Ramadhan dengan penuh keberkahan dan kedamaian,” tandasnya. (Humasrespulpis)

READ  Kembali Personel Polsek Maliku melaksanakan Maskerisasi dan Imbauan

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Pengerjaan Proyek Jalan Desa Duwel Senilai Rp967.814.000 Diduga Asal Jadi, Warga Mengeluh Banyak Yang Sudah Retak

Tak Berkategori

Babinsa Koramil 0819/04 Kejayan Aktif Lakukan Pendampingan Vaksinasi

Tak Berkategori

Sosialisasikan Program UMKM Untuk Pemulihan Ekonomi Melalui Bhabinkamtibmas.

Tak Berkategori

Optimalkan Kedisiplinan Pelaksanaan Dinas, Polsek Maliku Laksanakan Apel Serah Terima Piket Siaga Mako

Tak Berkategori

Upaya cegah Karhutla Satsamapta Polres Pulpis laks Patroli Dialogis dan berikan maklumat Kapolda

Tak Berkategori

Gunakan Media Spanduk Bripka Andi Ajak Pembeli Terapkan Proke

Tak Berkategori

KOMANDAN BRIGADE INFANTERI 3 MARINIR PIMPIN SYUKURAN KENAIKAN PANGKAT PRAJURIT BATALYON INFANTERI 11 MARINIR

Tak Berkategori

Asah Kemampuan, Polres Rembang Gelar Latihan Beladiri Periodik