Home / Tak Berkategori

Kamis, 4 Mei 2023 - 17:45 WIB

ANGGOTA SATBINMAS POLRES PULPIS SAMPAIKAN HIMBAUAN KEPADA PEMILIK TOKO EMAS

 

Pulang Pisau – Personil Satbinmas Polres Pulpis Untuk mencegah terjadinya tindak kriminalitas,anggota satbinmas rutin melaksanakan patroli dialogis serta himbauan kamtibmas dengan sasaran tempat-tempat rawan kriminalitas tmpat keramian serta pertokoan, di wilayah hukum Polres Pulpis.

Kasat binmas Polres Pulpis AKP Ujang Kustarman mengatakan bahwa personel Satbinmas Aiptu Wayan wedana bersama anggota lainnya melaksanakan patroli dialogis harkamtibmas di toko perhiasan emas di jalan Tingang Menteng kelurahan Pulpis untuk menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif Kamis (04/05/2023).

Dalam kesempatan tersebut Aiptu Wayan Widana dialogis dengan pemilik toko emas agar selalu waspada terhadap pelaku kejahatan yang akan beraksi saat ada kesempatan.

Kami menghimbau kepada pemilik toko emas agar selalu waspada situasi sekitar dari pelaku kejahatan yang senantiasa mengincar korbannya serta mencari kelengahan petugas, juga menghimbau kepada masyarakat agar selalu waspada terhadap tindakan kriminalitas Karena bisa terjadi setiap saat ”tambah Aiptu Wyn.

READ  Bhabinkamtibmas cek sekat kanal dan Himbauan cegah Karhutla

Share :

Baca Juga

Tak Berkategori

Aipda Ardianto Sosialisasi Aplikasi Super APP Polres Pulpis

Tak Berkategori

Polsek Maliku Sambangi Masyarakat dengan Beri Imbauan

Tak Berkategori

Cepat-Tanggap Pemkab Rohil Masalah Bubu Tiang, Pantas Diacungi Jempol

Tak Berkategori

Polsek Banama Tingang Terus Sosialisasikan Kedai Kopi (Keluhan Aspirasi Masyarakat Serta Konsultasi Polisi Kepada Masyarakat)

Tak Berkategori

Polsek Maliku Melaksanakan Pengecekan Alat Penanggulangan dan Penanganan Karhutla

Tak Berkategori

Anggota Satpolairud Sambangi Masyarakat Pesisir Ajak Tidak buang Sampah Kesungai

Tak Berkategori

Ternyata ini yang di lakukan Personil Polsek Kahayan Kuala giat Patroli guna Cegah Kriminalitas.

Tak Berkategori

Bhabinkamtibmas Sambangi dan Bagikan Masker kepada Warga Binaannya